Kotabaru -
"Pelabuhan Taxi Speed Boat Empat Serangkai akan kami portal, biar sepeda motor tidak parkir disana, dan fungsi pelabuhan akan diaktifkan kembali".
Demikian diungkap Damsy Lumembang, Kabid Laut Dishubkominfo Kotabaru, Selasa (03/05/16) sambil menyebut telah menyurati pihak angkutan agar mengaktifkan kembali pelayanan angkutan penumpang.
Menurutnya, Pembangunan Pelabuhan Taxi Speed Boat Empat Serangkai tersebut menghabiskan dana Rp. 1 Miliyar, dan selama ini belum ada pamasukan PAD dari Taxi Speed Boat yang melayani penumpang jurusan antar pulau di Kabupaten Kotabaru.
"Selama belum ada aktivitas, areal pelabuhan dijadikan lahan parkir sepeda motor. Jadi bila sudah mulai dioperasikan, akan dipasang portal. Hanya saja saat ini masih terkendala anggaran, hingga portal belum bisa dipasang," tutupnya. (Hasan)
Website Ini Telah Dilihat 13,17 Juta Kali
Selasa, 03 Mei 2016
Pelabuhan 4 Serangkai Bakal Diportal
Tags
# Kotabaru
Copy Link dan Bagikan
the Bidik Kalsel
Kotabaru
Tags:
Kotabaru
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Bidik Kalsel
Dikelola oleh PT Sebanti Digital Media, home base di Batulicin Tanah Bumbu Kalsel, pertama kali launching pada 2013 melalui URL www.bidikkalsel.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silakan berkomentar tapi jangan bernuansa SARA.